Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Baru Kembali, Marc Klok Dipastikan akan Kembali Absen Bela Persib saat Lawan Persipura

Unggul Tan Ngasorake - Rabu, 27 Oktober 2021 | 12:01 WIB
Gelandang Persib Bandung, Marc Klok, sedang menguasai bola dalam laga pekan keempat Liga 1 2021 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, 23 September 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Gelandang Persib Bandung, Marc Klok, sedang menguasai bola dalam laga pekan keempat Liga 1 2021 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, 23 September 2021.

Akan tetapi, Klok langsung mendapat kartu kuning lagi di laga tersebut.

Apesnya, pemain naturalisasi asal Belanda itu kembali mendapat kartu kuning saat melawan PSIS Semarang.

Kondisi ini membuat Klok terpaksa kembali absen di laga Persib selanjutnya melawan Persipura Jayapura.

Pelatih Persib, Robert Rene Alberts, sendiri menyayangkan kartu kuning Klok di laga melawan PSIS.

Gelandang Persib Bandung, Marc Klok (kanan), sedang berduel dengan pemain Borneo FC, Nuriddin Davronov (kiri),  dalam laga pekan keempat Liga 1 2021 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, 23 September 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Gelandang Persib Bandung, Marc Klok (kanan), sedang berduel dengan pemain Borneo FC, Nuriddin Davronov (kiri), dalam laga pekan keempat Liga 1 2021 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, 23 September 2021.

Baca Juga: Takut Sebelum Bertanding, Shin Tae-yong Soroti Mental Pemain Timnas U-23 Indonesia Usai Takluk dari Australia

Menurut Robert Rene Alberts, wasit tak seharusnya memberi kartu kuning kepada Klok.

Pasalnya, hanya terjadi kesalahpahaman saat di atas lapangan.

"Setelah Marc beri penjelasan, saya berpikir ada kesalahpahaman di lapangan."

Editor : Unggul Tan Ngasorake
Sumber : persib.co.id
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.