Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Selain itum Dedi Kusnandar juga mengikuti akun Mohammad Prapanca yang tak lain adalah presiden Persija.
Menanggapi rumor tersebut, manajemen Persija pun angkat bicara.
Melalui Bambang Pamungkas, Persija membantah rumor tersebut.
Bambang Pamungkas mengaku heran darimana munculnya rumor tersebut.
Baca Juga: Sedang Krisis Bek Tengah, Persija Pagari Ryuji Utomo dari Klub Jepang dan Korea Selatan
"Sejujurnya saya belum tahu kabar itu berhembus," kata Bambang Pamungkas dikutip dari BolaSport.com, Selasa (2/11/2021).
Meski begitu, pria yang akrab disapa Bepe itu tak menampik bahwa Persija akan belanja pemain di bursa transfer nanti.
Sejauh ini Bepe menyebutkan ada sembilan nama yang masuk radar tim Macan Kemayoran.
Editor | : | Nungki Nugroho |
Sumber | : | BolaSport.com |