Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dapat 2 Amunisi Tambahan, Shin Tae-yong Beberkan Kondisi Terkini Timnas Indonesia

Unggul Tan Ngasorake - Sabtu, 13 November 2021 | 20:18 WIB
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, sedang mengamati para pemainnya dalam sesi latihan di Lapangan G (Panahan), Senayan, Jakarta, 2 Oktober 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, sedang mengamati para pemainnya dalam sesi latihan di Lapangan G (Panahan), Senayan, Jakarta, 2 Oktober 2021.

Pelatih asal Korea Selatan itu rencananya baru akan meningkatkan intesitas latihan pada Sabtu (13/11/2021).

Rencananya para pemain akan menjalani dua sesi latihan.

Sesi pertama Evan Dimas dkk akan berlatih di gym.

Sedangkan, untuk sesi kedua Shin Tae-yong akan mulai mengasah pemahaman taktik.

Skuat timnas Indonesia sedang berlatih di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 10 November 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Skuat timnas Indonesia sedang berlatih di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 10 November 2021.

Baca Juga: Pelatih Persib Singgung Persiapan Lawan Persija Jauh Lebih Penting dari Seri Ketiga

"Besok (Sabtu) pagi kami akan memulai dari sesi gym," tutur Shin Tae-yong.

"Untuk latihan penguatan dan untuk sorenya akan ada latihan organisasi dan taktik," imbuhnya.

Editor : Nungki Nugroho
Sumber : PSSI.org
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.