Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rombak Skuad Timnas Indonesia, Shin Tae-yong Cuma Sisakan 4 Pemain Alumni Piala AFF 2018

Unggul Tan Ngasorake - Rabu, 1 Desember 2021 | 15:15 WIB
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, sedang mengamati para pemainnya di Lapangan B, Senayan, Jakarta, 9 November 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, sedang mengamati para pemainnya di Lapangan B, Senayan, Jakarta, 9 November 2021.

Keputusan Shin Tae-yong memanggil banyak pemain muda diapresiasi oleh Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan.

Mochamad Iriawan kombinasi pemain pilihan Shin Tae-yong sangat bagus.

"Ini kombinasi pemain yang bagus. Rata-rata usia skuad ini masih muda," kata Iriawan dikutip dari laman resmi PSSI. Rabu (1/12/2021).

"Masa depan tim ini saya yakin akan cerah," imbuhnya.

 Para pemain timnas Indonesia untuk persiapan Piala AFF 2018 melakukan pose jelang laga persahabatan
firzie
Para pemain timnas Indonesia untuk persiapan Piala AFF 2018 melakukan pose jelang laga persahabatan

Baca Juga: BREAKING NEWS - PSSI Akhirnya Umumkan 30 Pemain Timnas Indonesia untuk Piala AFF 2020

Menariknya, Shin Tae-yong memutuskan untuk merombak skuad timnas Indonesia.

Kini hanya tersisa empat pemain yang pernah berlaga di Piala AFF 2018 lalu.

Editor : Nungki Nugroho
Sumber : PSSI.org
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.