Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Shin Tae-yong Punya Kabar Baik untuk Timnas Indonesia Jelang Laga Perdana di Piala AFF 2020

Unggul Tan Ngasorake - Senin, 6 Desember 2021 | 15:51 WIB
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, sedang mengamati para pemainnya di Lapangan B, Senayan, Jakarta, 9 November 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, sedang mengamati para pemainnya di Lapangan B, Senayan, Jakarta, 9 November 2021.

Pelatih berusia 52 tahun itu pun optimis timnas Indonesia bisa meraih prestasi di Piala AFF 2020.

"Perkembangan mereka sangat baik," ujar Shin Tae-yong.

"Tentu ini menjadi modal bagus demi raihan hasil terbaik di Piala AFF 2020," imbuhnya.

Setelah melawan Kamboja, timnas Indonesia masih memiliki tiga laga tersisa di Grup B.

Tiga laga itu, yakni melawan Laos (12/9/2021), Vietnam (15/12/2021), dan Malaysia (19/12/2021).

Baca Juga: Piala AFF - Tak Ada Pembantaian, Pelatih Thailand Akui Cemas Hampir Ditahan Timor Leste

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Nungki Nugroho
Sumber : PSSI.org
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.