Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tumbang saat Lawan Borneo FC, Dokter Persib Beberkan Kondisi Terkini Febri Hariyadi

Unggul Tan Ngasorake - Kamis, 20 Januari 2022 | 19:46 WIB
Pemain sayap kanan Persib Bandung, Febri Hariyadi (kanan), sedang berusaha melewati lawannya dalam laga pekan keempat Liga 1 2021 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, 23 September 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pemain sayap kanan Persib Bandung, Febri Hariyadi (kanan), sedang berusaha melewati lawannya dalam laga pekan keempat Liga 1 2021 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, 23 September 2021.

Oleh karena itu, Rafi mengingatkan para pemain untuk memanfaatkan waktu istirahat dengan baik.

"Untuk antisipasi karena jadwal padat jadi pemain pada saat setelah bertanding memanfaatkan waktu istirahat dengan baik," ujar Rafi.

"Terus kita ada program recovery training jadi ada latihan untuk mempercepat pemulihan stamina."

"Dan untuk pemain salah satunya ada asupan makanan atau suplemen ya untuk mempercepat aja," pungkasnya.

Baca Juga: BREAKING NEWS - Baru 3 Bulan Bersama, Risto Vidakovic Resmi Angkat Kaki dari Borneo FC

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Unggul Tan Ngasorake
Sumber : Kompas.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.