Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Bahwa ini pertandingan yang cukup berat dan kami akan mencoba bermain baik untuk meraih tiga angka," imbuhnya.
Menurut Eduardo Almeida, Persela di bawah komando Jafri Sastra adalah tim yang kuat.
Meski begitu, pelatih asal Portugal itu tetap optimis bisa meraih tiga poin.
"Pertandingan yang tidak mudah bagi kami untuk meraih kemenangan," ujar Eduardo.
Baca Juga: Kasus Covid-19 di Liga 1 Meningkat, Menpora Beri Lampu Kuning untuk PSSI
"Kita tetap fokus pada target tim dan pekerjaan kita."
"Kita respek tapi ini adalah kompetisi yang cukup kompetitif," sambungnya.
Eduardo sendiri dipastikan tak bisa menampilkan kekuatan terbaiknya saat melawan Persela.
Arema FC harus kehilangan gelandang andalan mereka, Renshi Yamaguchi.
Editor | : | Unggul Tan Ngasorake |
Sumber | : | ligaindonesiabaru.com |