Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Persija memang sedang dilanda kiper lantaran Andritany Ardhiyasa cedera dan Daryono kurang fit.
Pada leg pertama di Singapura, Rizky tak bisa menangkap bola pantulan yang membuat Persija kalah 2-3.
Pada leg kedua di Jakarta, Rizky lagi-lagi demam panggung dan berkontribusi besar dalam kekalahan 1-3 yang diderita Macan Kemayoran.
Empat tahun berselang, Rizky kembali menjadi perhatian publik nasional akibat kesalahan fatal di laga PSS vs Bali United.
Laga tadi malam adalah momen debut Rizky bersama PSS sejak direkrut dari Sriwijaya FC pada putaran kedua Liga 1 2021/22.
Berhadapan dengan Bali United yang diasuh Teco, Rizky justru memberi hadiah bagi pelatih yang memberinya debut di Persija itu.
Rizky panik saat ditekan dua pemain Bali United, yang membuatnya tak sempurna membuang bola.
Bola berakhir di kaki Spaso, yang mengecoh Rizky sekali dan menciptakan gol mudah pada menit ke-40.
Baca Juga: PSIS Semarang Vs Bali United akan Jadi Laga Perpisahan Pratama Arhan Sebelum Terbang ke Jepang
Editor | : | Nungki Nugroho |
Sumber | : | Tribun Jogja |