Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Beliau (Shin Tae-yong) mengizinkan sampai pertandingan melawan Persib tanggal 19 Maret," tutur Aji (14/3/2022).
"Kalau kami tidak ada peluang untuk juara, Marselino bergabung dengan tim menyusul ke Korea Selatan."
"Tetapi kalau masih ada peluang untuk juara kemungkinan dia akan bersama kami sampai kompetisi selesai," tandasnya.
Kesepakatan tersebut bisa dibilang sebagai win-win solution bagi Persebaya, Shin Tae-yong, dan Marselino sendiri.
Marselino bisa tetap mencicipi atmosfer sengit Liga 1, lantas melakoni pengalaman bertanding di Korea Selatan bersama timnas Indonesia U-19.
Baca Juga: Marko Simic Makin Kehilangan Tempat di Persija, Sudirman Lebih Pilih Anak Didik Shin Tae-yong
Editor | : | Najmul Ula |
Sumber | : | BolaSport.com |