Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas U-19 Dibantai Korsel di Laga Tertutup, Jangan Terulang di Leg 2 yang Dihadiri Penonton dan Disiarkan Live

Najmul Ula - Sabtu, 26 Maret 2022 | 10:57 WIB
Timnas U-19 Indonesia vs Korea Selatan
Twitter PSSI
Timnas U-19 Indonesia vs Korea Selatan

"(Pemain Indonesia) mula-mula akan kesulitan," tutur Shin dikutip dari News1.kr (17/3/2022).

"Tetapi ketika mereka terus menghadapi (lawan tangguh), mereka akan mendapatkan pengetahuan."

"Kemudian mereka akan dapat belajar bagaimana untuk tidak merasa ragu dan tidak runtuh ketika didorong untuk melawan," terangnya.

Garuda Muda tak boleh terus menerus menelan kekalahan telak dan harus bangkit pada laga berikutnya.

Laga kedua melawan Korea Selatan U-19, Kamis (29/3/2022) menjadi momen yang tepat untuk mulai unjuk gigi.

Terlebih, pertandingan yang bakal ditonton publik Korea secara langsung dan disiarkan di televisi Indonesia membuat para pemain harus bekerja agar tak malu untuk kedua kalinya.

Baca Juga: Diminta Kalahkan Persik Agar Bali United Batal Juara, Persib Justru Kalah Tenaga dan Dipaksa Imbang Tanpa Gol

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Najmul Ula
Sumber : news1.kr
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.