Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Saya menyarankan turnamen U-23 di Asia Tenggara tahun ini, bahwa pihak AFF harus meninjau ulang, memperhatikan jadwal (agar lebih longgar," tandasnya.
Di pihak Indonesia, skuat Garuda Muda menikmati masa istirahat empat hari sebelum berjumpa Timor Leste.
Timnas Indonesia U-23 berlaga menghadapi Vietnam pada Jumat (6/5/2022), lantas baru akan berjumpa Timor Leste pada esok hari.
Timnas Indonesia U-23 harus mengalahkan Timor Leste untuk menjaga asa lolos ke babak semifinal.
Editor | : | Najmul Ula |
Sumber | : | Zingnews.vn |