Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Demi Kebaikan Timnas Senior, Shin Tae-yong Perlu Serahkan Timnas U-19 pada Dzenan Radoncic?

Najmul Ula - Senin, 6 Juni 2022 | 05:00 WIB
Asisten pelatih timnas Indonesia, Dzenan Radoncic
PSSI
Asisten pelatih timnas Indonesia, Dzenan Radoncic

Dzenan Radoncic telah membuktikan kapabel memimpin timnas U-19, sehingga bisa diminta untuk bertahan di posisinya hingga Piala Dunia U-20.

Dengan begitu, Muhammad Ferarri dan kawan-kawan bisa tetap berlatih dan bertanding tanpa harus menunggu jadwal kosong Shin Tae-yong.

Lagipula, PSSI seyogianya melihat federasi lain yang tak pernah membebani pelatih dengan terlalu banyak tanggung jawab. 

Baca Juga: Link Live Streaming Meksiko Vs Timnas Indonesia U-19 - Dzenan Radoncic: Garuda Bisa Kalahkan Siapa Saja

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Nungki Nugroho
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.