Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Shin Tae-yong Catatkan 3 Rekor Sekaligus usai Antar Timnas Indonesia ke Piala Asia 2023

Nungki Nugroho - Rabu, 15 Juni 2022 | 18:52 WIB
Pelatih timnas U-23 Indonesia, Shin Tae-yong, mengungkapkan kekecewaan terhadap sikap pemain ketika melawan Thailand di semifinal SEA Games 2021.
PSSI.ORG
Pelatih timnas U-23 Indonesia, Shin Tae-yong, mengungkapkan kekecewaan terhadap sikap pemain ketika melawan Thailand di semifinal SEA Games 2021.

"Timnas Indonesia sudah menelan lima kekalahan (di Kualifikasi Piala Dunia). Sekarang waktunya untuk melakukan regenerasi," tegas Shin Tae-yong.

"Itu merupakan gagasan bagus dari Ketua Umum PSSI. Bakal ada banyak pergantian pemain di tim senior," imbuhnya.

Skuad timnas Indonesia saat menghadapi Kuwait di Kualifikasi Piala Asia 2023.
PSSI.ORG
Skuad timnas Indonesia saat menghadapi Kuwait di Kualifikasi Piala Asia 2023.


Hal itu diperlihatkan Shin Tae-yong saat Kualifikasi Piala Dunia 2022 hingga Piala AFF 2020 di mana mayoritas skuad timnas diisi pemain-pemain muda.

Dilansir dari Transfermarkt, timnas Indonesia memiliki rataan usia 23, 5 tahun.

Skuad Garuda hanya sedikit kalah dari Tajikistan yang memiliki rataan usia 23,5 tahun.

Marselino Ferdinan menjadi pemain dan pencetak gol termuda timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Asia 2023.

Saat bertanding melawan Nepal, Marselino berusia 17 tahun sembilan bulan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Nungki Nugroho
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.