Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Sayangnya, pergantian pemain yang dilakukan Aji Santoso tersebut masih belum membuahkan hasil.
Hingga akhir laga Bajol Ijo gagal mengejar ketertinggalan.
Berikut Daftar Susunan Pemain Persikabo 1973 Vs Persebaya Surabaya:
Persikabo (4-3-3): 20-Diky Indriyana (GK); 28-Lucky Oktavianto, 4-Syahrul Lasinari, 5-Lucao Gama, 23-Gilang Ginarsa; 12-Roni Sugeng, 69-Manahati Lestusen, 22-Munadi; 11-Gustavo Tocantins, 97-Dimas Drajad, 86-Tegar Sukamto.
Cadangan: 91-Tedi Setiawan (GK), 16-Saepuloh Maulana, 6-Jovanni Renaldi, 19-Syahrul Mustofa, 32-Reynaldi Surya, 71-Aji Kurniawan, 18-Muhammad Kemaluddin, 9-Yandi Sofyan, 96-Ryan Kurnia, 8-Ali Koroy.
Pelatih: Djadjang Nurdjaman.
Persebaya (4-3-3): 86-Satria Tama (GK); 42-Arief Catur, 23-Rizky Ridho, 5-Dandi Maulana, 33-Koko Ari Araya; 88-Alwi Slamar, 96-Muhammad Hidayat, 10-Higor Vidal; 14-Sho Yamamoto, 94-Silvio Pereira, 17-Ahmad Nufiandani.
Cadangan: 52-Andhika Ramadhani (GK), 30-Michael Rumere, 47-Arizky Wahyu, 44-Riwsan Lauhim 11-Moch Supriadi, 29-Julian Mancini, 18-Brylian Aldama, 74-Agus Setiawan, 93-Saiful, 90-Januar Eka.
Pelatih: Aji Santoso.
Baca Juga: Respon PSSI usai Shin Tae-yong Protes Pemain Timnas Indonesia Jadi Cadangan di Klub
Editor | : | Nungki Nugroho |