Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Kami menantikan laga pertama di GBLA, tentunya dengan mereka (bobotoh) yang memiliki tiket," kata Robert dikutip dari Kompas.com, Kamis (28/7/2022).
"Jangan memaksakan datang tanpa tiket," imbuhnya.
Robert meminta para Bobotoh untuk mendukung Persib dengan tertib.
Pelatih asal Belanda itu mengingatkan para Bobotoh agar tidak merugikan Persib.
Baca Juga: Usai Didepak Lechia Gdansk, Agen Beri Bocoran Klub Witan Sulaeman Selanjutnya
"Jadi harus disiplin dan jangan biarkan klub didenda jika kalian menyalakan flare."
"Fokus berada di belakang tim dan memberikan dukungan," ujar Robert.
Robert sendiri mengaku kagum dengan fanatisme para pendukung Persib usai pekan perdana Liga 1 2022-2023.
Di pekan perdana Persib bertandang ke markas Bhayangkara FC di Stadion Wiabawa Mukti, Cikarang.
Editor | : | Unggul Tan Ngasorake |
Sumber | : | Kompas.com |