Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Selangkah di Depan Indonesia, Korea Selatan Siap Jadi Tuan Rumah Piala Asia 2023

Unggul Tan Ngasorake - Kamis, 8 September 2022 | 11:29 WIB
Perwakilan AFC saat berkunjung ke Indonesia dalam agenda calon Piala Asia 2023.
PSSI
Perwakilan AFC saat berkunjung ke Indonesia dalam agenda calon Piala Asia 2023.

"Untuk membawa Piala Asia ke sini untuk pertama kalinya dalam 63 tahun, penting untuk membangun jaringan kerja sama yang sistematis antara KFA, otoritas lokal, dan Pemerintah."

"Kami akan melakukan yang terbaik untuk memberikan dukungan," ujar Cho Yong-man.

AFC sendiri rencananya baru akan mengumumkan tuan rumah Piala Asia 2023 pada 17 Oktober 202 mendatang.

Baca Juga: Begini Line Up Terbaik Timnas Indonesia U-19 untuk Kualifikasi Piala Asia Usai Marselino & 5 Pemain Persija Gabung

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Unggul Tan Ngasorake
Sumber : Yonhap News,PSSI.org
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.