Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Laga Kedua Timnas Indonesia Kontra Curacao Resmi Dipindah, PSSI Sebut JIS Belum Layak Gelar FIFA Matchday

Unggul Tan Ngasorake - Jumat, 9 September 2022 | 09:45 WIB
Penampakan dalam Jakarta Internasional Stadium (JIS), Papanggo, Jakarta Utara, 13 Maret 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Penampakan dalam Jakarta Internasional Stadium (JIS), Papanggo, Jakarta Utara, 13 Maret 2022.

"Di samping itu terkait dengan plafon yang rendah karena bus tidak bisa masuk," tutur Yunus Nusi.

"Bisa jadi bus tim tamu dan tim tuan rumah berhentinya di area umum, tidak di area sebagaimana mestinya yang sudah diatur."

"Nah kalau kita paksakan pasti akan menjadi catalan FIFA," sambungnya.

Saat ini PSSI sendiri sedang mempertimbangkan Stadion Pakansari dan Stadion Patriot Candrabhaga sebagai alternatif pengganti JIS.

Baca Juga: Jelang Indonesia Vs Curacao - Performa Mengkhawatirkan Egy-Arhan, Asnawi-Saddil-Witan dalam Kondisi Terbaik

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Unggul Tan Ngasorake
Sumber : PSSI.org
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.