Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Akhir Sunyi Ismed Sofyan, Masih Ada Satu Cara Agar Persija Berikan Perpisahan Megah pada Sang Legenda

Najmul Ula - Rabu, 14 September 2022 | 15:32 WIB
Bek sayap kanan Persija Jakarta, Ismed Sofyan, nampak fokus dengan bola dalam latihannya di Lapangan Por Pelita Jaya, Sawangan, Jawa Barat, 17 Desember 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek sayap kanan Persija Jakarta, Ismed Sofyan, nampak fokus dengan bola dalam latihannya di Lapangan Por Pelita Jaya, Sawangan, Jawa Barat, 17 Desember 2021.

Kondisi fisik Ismed barangkali memang jauh tertinggal dibanding para pesaing di Persija, sehingga Thomas Doll tak meliriknya.

Alhasil, Ismed keluar dari Persija hanya tiga pekan setelah Liga 1 musim ini bergulir, dan merahasiakan hal itu hingga kemarin.

Bagaimanapun, manajemen Persija dapat "mengoreksi" keadaan ini dengan menggelar laga testimonial bagi Ismed pada akhir musim.

Sebagai contoh, Manchester City menggelar laga testimoni untuk eks kaptennya, Vincent Kompany, pada September 2019, dua bulan setelah ia berpisah dari klubnya. 

Baca Juga: Timnas U-20 Indonesia Vs Timor Leste - Shin Tae-yong Haramkan Satu Hal Ini kepada Marselino Ferdinan dkk

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Nungki Nugroho
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.