Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Timnas Indonesia dan Curacao saat ini memiliki jarak yang cukup jauh di ranking FIFA.
Saat ini Curacao berada di posisi ke-84 ranking FIFA.
Sedangkan timnas Indonesia saat ini masih tertahan di posisi ke-155.
Jika berhasil memenangkan laga ini timnas Indonesia akan mendapat tambahan poin untuk mengatrol posisi di klasemen FIFA.
Baca Juga: Tak Tertarik Main di Indonesia, Park Hang-seo Dukung Korea Selatan Jadi Tuan Rumah Piala Asia 2023
Editor | : | Nungki Nugroho |
Sumber | : | PSSI.org |