Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

FIFA Turun Tangan Benahi Sepak Bola Indonesia, Pelatih Bali United Titip Hal Ini

Unggul Tan Ngasorake - Senin, 10 Oktober 2022 | 19:50 WIB
Pelatih Bali United, Stefano Cugurra saat konferensi pers jelang laga melawan Arema FC, Jumat (12/8/2022).
Bali United
Pelatih Bali United, Stefano Cugurra saat konferensi pers jelang laga melawan Arema FC, Jumat (12/8/2022).

Hal tersebut pun diamini oleh Stefano Cugurra

Menurut pelatih yang akrab disapa Teco itu, banyak stadion Liga 1 yang seharusnya bisa lebih baik lagi.

"Saya pikir kualitas rumput," ungkap Teco.

"Dan fasilitas dari beberapa lapangan stadion di Liga 1 seharusnya bisa lebih bagus," pungkasnya. 

Baca Juga: Jadwal Kick-off Liga 1 Masih Abu-abu, Thomas Doll Akhirnya Liburkan Skuad Persija

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Nungki Nugroho
Sumber : Kompas.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.