Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

TGIPF: Pemerintah akan Cabut Izin Pertandingan Liga 1 Jika PSSI Tidak Berbenah

Unggul Tan Ngasorake - Jumat, 14 Oktober 2022 | 17:34 WIB
Ilustrasi Liga 1 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Ilustrasi Liga 1 2021.

"Adapun pertandingan sepakbola di luar Liga 1, Liga 2, dan Liga 3 tetap berlangsung dengan memperhatikan ketertiban umum dan berkoordinasi dengan aparat keamanan."

TGIPF juga menyarankan PSSI untuk merevisi statuta mereka.

Selain itu, PSSI juga diminta untuk lebih transparan lagi ke depannya.

"Perlu segera bagi PSSI untuk merevisi statuta dan peraturan PSSI."

"PSSI juga didesak untuk menjalankan prinsip keterbukaan informasi publik terhadap berbagai sumber dan penggunaan finansial, serta berbagai lembaga kegiatan usaha dibawah PSSI," bunyi rilis TGIPF.

Baca Juga: Pulang Kampung, Boaz Solossa Dilepas PSS Sleman ke Persipura Jayapura

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Nungki Nugroho
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.