Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Qatar Terpilih Jadi Tuan Rumah, Timnas Indonesia Terancam Tanpa Shin Tae-yong di Piala Asia 2023
"Selain itu, adanya pemain trial di PSIS juga bukan hal yang baru karena di tahun-tahun sebelum pandemi kami sering melakukan hal tersebut. Kami tidak ingin kembali membeli kucing dalam karung," pungkasnya.
Keberadaan Javorcic tentu mengancam status pemain asing PSIS lain seperti Alie Sesay, Taisei Marukawa, Jonathan Cantillana, dan Carlos Fortes.
Terutama untuk Carlos Fortes yang belum juga mencatatkan menit bermain untuk Mahesa Jenar hingga pekan ke-11 Liga 1 2022/2023.
Striker asal Portugal itu mengalami cedera serius dan masih dalam masa pemulihan jangka panjang.
Tidak menutup kemungkinan ia akan dicoret dari skuad PSIS jika tak kunjung kembali merumput ke lapangan.
Editor | : | Nungki Nugroho |