Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Liga 1 Kian Tertinggal, Liga Singapura akan Mulai Gunakan VAR Musim Depan

Unggul Tan Ngasorake - Rabu, 19 Oktober 2022 | 09:00 WIB
Ilustrasi Liga 1 2021
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Ilustrasi Liga 1 2021

"Hal tersebut sesuai dengan IAAP yang dikembangkan oleh FIFA," imbuhnya.

Nazeer Hussain mengatakan saat ini proses pengembangan VAR di Liga Singapura sudah memasuki tahap ketiga.

Ada lima tahap yang harus dilalui oleh FAS sebelum menerapkan VAR.

Salah satunya adalah memberikan pelatihan kepada para wasit dan perangkat pertandingan.

Layar stadion menunjukkan evaluasi gol melalui VAR dalam duel Spanyol vs Maroko pada Piala Dunia 2018 di Kaliningrad, Rusia (25/6/2018).
OZAN KOSE/AFP
Layar stadion menunjukkan evaluasi gol melalui VAR dalam duel Spanyol vs Maroko pada Piala Dunia 2018 di Kaliningrad, Rusia (25/6/2018).

Baca Juga: Dirumorkan akan Latih Timnas U-20 Korea Selatan, Ini Rencana Park Hang-seo usai Tinggalkan Vietnam

"Saat ini kami berada di tahap ketiga dari lima tahap IAAP," ungkap Nazeer Hussain.

"Dimana fokus kami adalah memberikan pembekalan dan pelat6ihan kepada ofisia pertandingan soal teknologi VAR," sambungnya.

Nazeer Hussain menyebut bahwa saat ini proses tersebut berjalan dengan lancar.

Utusan dari FIFA juga dijadwalkan akan mengunjungi Singapura untuk memberikan penyuluhan.

Editor : Unggul Tan Ngasorake
Sumber : fas.org.sg
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.