Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dulu Dikritik Loyo, Ilija Spasojevic Akhirnya Dapat Kesempatan Kedua dari Shin Tae-yong

Unggul Tan Ngasorake - Rabu, 30 November 2022 | 13:48 WIB
Penyerang Bali United, Ilija Spasojevic, nampak melakukan selebrasi seusai mencetak gol dalam laga pekan kenam Liga 1 2022 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Bandung, Jawa Barat, 23 Agustus 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Penyerang Bali United, Ilija Spasojevic, nampak melakukan selebrasi seusai mencetak gol dalam laga pekan kenam Liga 1 2022 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Bandung, Jawa Barat, 23 Agustus 2022.

Spaso sendiri tampak antusias kembali ke timnas Indonesia.

Eks pemain Bhayangkara FC itu berhasarat memberikan gelar Piala AFF pertama untuk timnas Indonesia.

"Saatnya persembahkan trofi AFF pertama untuk Indonesia," tulis Spaso dikutip dari Instagram pribadinya.

Baca Juga: Dua Stadion Belum Diverifikasi, Kick-off Lanjutan Liga 1 Terancam Molor

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.