Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Meski begitu, Luis Milla mengaku tak bisa berbuat banyak mengenai hal tersebut.
Pelatih asal Spanyol itu menyebut masalah ini tidak hanya dialami oleh tim Maung Bandung saja.
"Tapi, kami tidak bisa menghindari ini," ujar Luis Milla.
"Sebab, ini bukan hanya masalah bagi tim kami."
Baca Juga: Hasil Liga 1 2022/23 - Pertandingan Selesai dalam Satu Babak, Bali United Lumat Bhayangkara FC
"Tapi, dengan kondisi seperti ini, kami berusaha terus melakukan penyesuaian," sambungnya.
Luis Milla sendiri meminta Febri Hariyadi dkk untuk benar-benar memanfaatkan waktu istirahat.
"Oleh karena itu, kami harus melakukan latihan recovery dan istirahat yang bagus untuk para pemain karena itulah hal yang terpenting," tutur Milla.
"Jadi, yang penting kami harus lebih fokus untuk mempersiapkan tim ini dengan sebaik-baiknya," imbuhnya.
Editor | : | Nungki Nugroho |
Sumber | : | Persib.co.id |