Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Takayuki Nishigaya mengatkan Singapura akan tetap bermain menyerang meski hanya butuh satu poin.
"Tentu saja kami memiliki keuntungan mengetahui satu poin sudah cukup dan Malaysia perlu menang," ujar Takayuki Nishigaya.
"Tetapi itu tidak akan mengubah cara kami bermain."
"Kami menghormati lawan, tapi kami ingin menyerang sebanyak mungkin," pungkasnya.
Baca Juga: Babak Pertama Filipina Vs Timnas Indonesia - Nadeo Argawinata Tumbang, Skuad Garuda Unggul
Editor | : | Nungki Nugroho |