Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Terima kasih masih mempercayai saya untuk empat tahun ke depan," ungkap Teja Paku Alam.
Teja sendiri sudah mempekuat Persib sejak tiga musim lalu.
Di musim ini Teja berharap bisa membantu klub kebanggaan Bobotoh itu meraih gelar juara.
"Saya berharap bisa lebih baik dan berprestasi lagi."
"Mudah-mudahan rezekinya bisa merasakan juara bersama Persib," tandasnya.
Baca Juga: Diperkuat 3 Pemain Buangan Thomas Doll, Teco Optmis Bali United Bungkam Persija
Editor | : | Unggul Tan Ngasorake |
Sumber | : | Persib.co.id |