Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Shin Tae-yong Serang Balik Thomas Doll, Jadwal Kacau PSSI Bikin Dua Pelatih Top Saling Bermusuhan

Najmul Ula - Sabtu, 4 Februari 2023 | 13:46 WIB
Shin Tae-yong seusai memimpin latihan timnas U-20 Indonesia di Lapangan A, Senayan, Jakarta Pusat, Jumat (3/2/2023).
ABDUL ROHMAN/BOLASPORT.COM
Shin Tae-yong seusai memimpin latihan timnas U-20 Indonesia di Lapangan A, Senayan, Jakarta Pusat, Jumat (3/2/2023).

Sayangnya PSSI menyandera tangannya sendiri dengan meminta Shin Tae-yong melatih tiga level timnas, sehingga masing-masing level tidak bisa berlatih bersama.

Dampaknya, FIFA Matchday hanya difokuskan untuk timnas senior dan timnas U-23 terpaksa dilimpahkan ke Indra Sjafri.

Andai PSSI menunjuk pelatih tersendiri di tiga level itu, agenda timnas Indonesia dan klub dapat berdampingan tanpa ada gejolak.

Baca Juga: Debut Liga Belgia Resmi Tertunda, Marselino Ferdinan Dilarang Bertanding Sampai Izin Kerja Beres

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Najmul Ula
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.