Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pemanasan Jelang Piala Dunia U-20, Menpora Ingin Undang Argentina dan Portugal Ikut Turnamen di Indonesia

Unggul Tan Ngasorake - Jumat, 10 Februari 2023 | 13:11 WIB
Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan (kiri) dan Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia, Zainudin Amali (kanan), sedang berfoto dengan maskot Piala Dunia U-20 2023 yaitu Bacuya di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 9 Februari 2023.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan (kiri) dan Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia, Zainudin Amali (kanan), sedang berfoto dengan maskot Piala Dunia U-20 2023 yaitu Bacuya di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 9 Februari 2023.

Menurut Amali, skuad Garuda Nusantara bisa lebih dulu merasakan bertanding melawan tim besar sebelum Piala Dunia U-20 2023 dimulai.

"Jadi, jika Argentina U-20 tidak lolos, tapi bersedia main di mini turnamen, ini bagus dan jadi cita-cita kita."

"Sehingga timnas U20 juga mendapatkan lawan setelah Piala Asia," pungkasnya.

Baca Juga: Angin Segar untuk Shin Tae-yong, Luis Milla Akhirnya Bebaskan Pemain Persib ke TC Timnas U-20 Indonesia

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Unggul Tan Ngasorake
Sumber : Kompas.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.