Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Kami memetik banyak pelajaran dari kekalahan lawan PSM. Kini kami memiliki motivasi dan ambisi lebih untuk meraih kemenangan," ujarnya menambahkan.
Selain Persib Vs RANS, masih ada lima laga lain yang akan dipertandingkan pada pekan ke-25.
Berikut jadwal, hasil, dan klasemen Liga 1:
Madura United 1-1 Persita
Bhayangkara FC 2-1 Persija
Borneo FC 3-1 Persikabo
PSIS Vs Persis (17/2/2023)
PSS Vs Dewa United (17/2/2023)
Arema Vs Barito Putera (18/2/2023)
Bali United Vs Persebaya (18/2/2023)
PSM Vs Persik (19/2/2023)
Persib Vs RANS (19/2/2023)
Editor | : | Nungki Nugroho |