Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas U-20 Tak Punya Gelandang Pelapis dan Marselino Ditahan Klub, Opsi Kejutan Datang dari Bali United

Najmul Ula - Selasa, 21 Februari 2023 | 10:17 WIB
Made Tito Wiratama lakukan debut untuk tim utama Bali United lawan Persebaya Surabaya di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Sabtu (18/2/2023). Bisa langsung dipanggil timnas Indonesia U-20.
Made Tito Wiratama lakukan debut untuk tim utama Bali United lawan Persebaya Surabaya di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Sabtu (18/2/2023). Bisa langsung dipanggil timnas Indonesia U-20.

"Mereka (pemain muda) sudah kerja keras di latihan dan hanya butuh kesempatan buat main," tandasnya.

Dilihat dari posisinya, Made Tito dapat dengan mudah menggantikan salah satu dari Arkhan, Syarif, maupun Zanadin di timnas U-20.

Opsi lain yang muncul di Liga 1 adalah Ananda Raehan (PSM Makassar) dan Ridho Syuhada (PSIS Semarang).

Baca Juga: Cukup Generasi Marselino yang Jadi Korban, Persija Tak Mau Lagi Pemain Dihambat TC Panjang Ala Shin Tae-yong

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Najmul Ula
Sumber : Baliutd.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.