Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Sebelum bertanding, saya selalu mendengarkan lagu penambah semangat, kemudian saya menghubungi ibu," lanjutnya.
Kesempatan berikutnya bagi Marselino akan tersaji saat Deinze bertandang ke Dender, Sabtu (11/3/2023).
Sementara itu, timnas Indonesia U-20 minus Marselino akan menjalani duel hidup mati melawan Uzbekistan pada Selasa (7/3/2023).
Editor | : | Najmul Ula |