Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PT LIB Bersikeras Tuntaskan Liga 1 Tepat Waktu, Pemain Lakoni Jadwal Neraka Sembari Ibadah Puasa Ramadhan

Najmul Ula - Selasa, 7 Maret 2023 | 13:32 WIB
(Dari kiri ke kanan) Kapolri Jendral Listyo Sigit Prabowo, Ketua Umum PSSI Erick Thohir, Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia Zainudin Amali, Dirut PT LIB Ferry Paulus dan Sekjen PSSI Yunus Nusi sedang menonton laga turnamen Mini Internasional antara timnas U-20 Indonesia versus timnas U-2
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
(Dari kiri ke kanan) Kapolri Jendral Listyo Sigit Prabowo, Ketua Umum PSSI Erick Thohir, Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia Zainudin Amali, Dirut PT LIB Ferry Paulus dan Sekjen PSSI Yunus Nusi sedang menonton laga turnamen Mini Internasional antara timnas U-20 Indonesia versus timnas U-2

Namun, sepak bola profesional mengharuskan tiap pemain bekerja 24 jam dimulai dari istirahat, berlatih, bahkan mengatur pola makan.

Bakal menjadi tantangan bagi pelatih fisik tiap klub agar pemain dapat menunaikan ibadah, sekaligus melaksanakan kewajiban profesional mereka di Liga 1

Dengan beban enam pertandingan dalam bulan yang menguji fisik, pemain bisa dikatakan akan menghadapi bulan Ramadhan terberat dalam karier mereka.

Baca Juga: Dua Laga Piala Asia U-20, Terkuak Lini Tengah Timnas Indonesia Tidak Bisa Bekerja Tanpa Marselino Ferdinan

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Najmul Ula
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.