Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lewatkan FIFA Matchday, PSSI Beberkan Alasan Shin Tae-yong Tak Panggil Marselino Ferdinan ke Timnas Indonesia

Unggul Tan Ngasorake - Kamis, 16 Maret 2023 | 17:50 WIB
Gelandang timnas Indonesia, Marselino Ferdinan, sedang memasuki lapangan jelang bertanding dalam laga leg pertama semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 6 Januari 2023.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Gelandang timnas Indonesia, Marselino Ferdinan, sedang memasuki lapangan jelang bertanding dalam laga leg pertama semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 6 Januari 2023.

"Iya U-20 persiapan untuk TC ke Korea karena perlu pembuatan visa," tutur Indra Sjafri.

"Mereka akan latihan dulu kurang lebih sepuluh hari."

"Kumpulnya sama (dengan timnas senior) tanggal 20 Maret juga (untuk timnas U-20)," pungkasnya.

Adapun Piala Dunia U-20 2023 rencananya akan digelar 20 Mei hingga 11 Juni 2023 mendatang.

Baca Juga: Tidak Membantah, Thomas Doll Bicara soal Rumor Rizky Ridho Gabung Persija

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Nungki Nugroho
Sumber : BolaSport.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.