Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Imbas Penolakan Israel, Ada Potensi Indonesia dan Peru Tukar Guling Status Tuan Rumah Piala Dunia U-20 dan U-17

Unggul Tan Ngasorake - Senin, 27 Maret 2023 | 17:26 WIB
Logo Piala Dunia U-20 2023 di Indonesia
Logo Piala Dunia U-20 2023 di Indonesia

"Jadi kita tetap menjadi tuan rumah Piala Dunia U-17 dimana Israel tidak bermain."

"Lalu Peru ambil jatah Piala Dunia U-20. Tapi ini analisis saya ya. Kemungkinan itu pasti bisa terjadi," pungkasnya.

Hingga kini FIFA sendiri belum mengeluarkan pernyataan resmi terkait status Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-2023.

Asosiasi Sepak Bola Argentina (AFA) dikabarkan juga siap menikung Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20 2023.

Baca Juga: Timnas Indonesia Vs Burundi - Shin Tae-yong Tak Jamin Kembali Mainkan Rizky Ridho, Jordi Amat, dan Elkan Baggott

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Nungki Nugroho
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.