Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Merujuk Musim Lalu, Pratama Arhan Bakal Dimainkan Tokyo Verdy Setelah Pulang dari Timnas Indonesia U-22

Najmul Ula - Minggu, 23 April 2023 | 16:00 WIB
Bek sayap kiri timnas Indonesia, Pratama Arhan, saat sedang berbaris jelang bertanding dalam laga leg pertama semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 6 Januari 2023.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek sayap kiri timnas Indonesia, Pratama Arhan, saat sedang berbaris jelang bertanding dalam laga leg pertama semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 6 Januari 2023.

Arhan bermain sebagai winger kanan dalam laga debutnya, posisi yang menjauhkannya dari tugas bertahan karena pelatih tak yakin dengan atribut defensifnya.

Debut Arhan cuma berlangsung 45 menit, dan ia tak kunjung mendapatkan kesempatan lagi hingga detik ini.

Kini, Arhan mendatangi camp timnas U-22 besutan Indra Sjafri dalam kondisi nol menit main di J2 League 2023.

Apabila sejarah berulang, Arhan dapat memanfaatkan SEA Games 2023 untuk meningkatkan levelnya dan memenangi kesempatan kedua di Tokyo Verdy.

Baca Juga: Kabar Baik bagi PSSI dan Peminat Lain, FAT Tak Mau Komitmen Jangka Panjang dengan Mano Polking

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Najmul Ula
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.