Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Fajar saat ini berada di posisi kedua dengan torehan empat gol.
Winger Borneo Samarinda itu memiliki kesempatan menambah pundi gol ketika final SEA Games 2023 antara Indonesia Vs Thailand.
Laga antara Indonesia kontra Thailand digelar di Stadion Olimpik, Kamboja, Selasa (16/5/2023), pukul 19.30 WIB.
Berikut daftar top scorer SEA Games 2023:
5 gol - Nguyen Van Tung (Vietnam)
4 gol - Fajar Fathurrahman (Indonesia), Saravanan Thirumurugan (Malaysia), Teerasak Poiphimai (Thailand)
View this post on Instagram
Editor | : | Nungki Nugroho |