Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cerita Adaptasi Kilat Marselino Ferdinan di Belgia, Tak Akan Buru-buru Pulang Seperti Para Senior Gagal?

Najmul Ula - Jumat, 26 Mei 2023 | 14:12 WIB
Selebrasi Marselino Ferdinan usai mencetak gol untuk KMSK Deinze di Liga Belgia 2.
BOLANAS
Selebrasi Marselino Ferdinan usai mencetak gol untuk KMSK Deinze di Liga Belgia 2.

Berbeda dengan sejumlah pemain Indonesia di luar negeri, Marselino merantau dalam keadaan menguasai bahasa Inggris.

Tampaknya, Marselino punya lebih banyak pertanda tinggal lebih lama di Eropa, ketimbang pulang cepat ke Indonesia.

"Saya rencana kembali pada awal musim, saya harap akan berkembang semakin banyak menit bermain," tuturnya.

"Dan saya ingin stay lama di sana," tegasnya.

Masa pramusim akan sangat menentukan bagi Marselino, apakah akan melanjutkan performa bagus di Deinze dan di timnas U-22.

Jika kariernya terus menanjak, bukan tak mungkin ia segera dilirik klub kasta tertinggi Belgia, atau klub lebih besar di Eropa.

Baca Juga: Kualifikasi Piala Asia U-23 2024 - Rezeki Indra Sjafri, Indonesia Dapat Musuh Paling Enteng dari Pot 1

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Najmul Ula
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.