Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PSSI Buka Peluang Perpanjang Kontrak Shin Tae-yong, Begini Syaratnya

Nungki Nugroho - Jumat, 26 Mei 2023 | 20:52 WIB
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, memberikan instruksi kepada pemainnya saat menghadapi Bhayangkara FC pada uji coba jelang Piala AFF U-19 2022.
PSSI.ORG
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, memberikan instruksi kepada pemainnya saat menghadapi Bhayangkara FC pada uji coba jelang Piala AFF U-19 2022.

Di Kualifikasi Piala Asia 2019 lalu Indonesia dua kali kalah dari Vietnam dengan skor 3-1 dan 5-0.

Sedangkan Jepang merupakan salah satu wakil Asia yang memberi kejutan di Piala Dunia 2022.

Skuad Negeri Samurai mampu mengalahkan Spanyol (2-1) dan Jerman (2-1), serta lolos sebagai juara Grup E.

Sebelum akhirnya dikalahkan Kroasia di babak 16 besar lewat adu penalti.

Baca Juga: Media Argentina Konfirmasi Bergabungnya Lionel Messi saat Lawan Timnas Indonesia

Ketum PSSI, Erick Thohir, bersama pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong.
INSTAGRAM.COM/ERICKTHOHIR
Ketum PSSI, Erick Thohir, bersama pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong.

Irak juga memiliki rekor selalu lolos dari fase grup Piala Asia dalam tujuh edisi terakhir.

PSSI sendiri telah memasang target untuk Shin Tae-yong di ajang tersebut.

"Ya ada dong target (di Piala Asia 2023)," kata Exco PSSI, Arya Sinulingga, dikutip dari BolaSport.

Arya menyebut PSSI tidak akan segan memperpanjang kontrak Shin Tae-yong jika mampu memenuhi target.

Editor : Nungki Nugroho
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.