Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persib Pastikan Empat Pemainnya Sudah Gabung TC Timnas Indonesia di Surabaya

Nungki Nugroho - Rabu, 7 Juni 2023 | 15:40 WIB
Pemain timnas Indonesia, Rachmat Irianto, saat sedang berbaris jelang bertanding dalam laga leg pertama semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 6 Januari 2023.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pemain timnas Indonesia, Rachmat Irianto, saat sedang berbaris jelang bertanding dalam laga leg pertama semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 6 Januari 2023.

"Empat pemain Persib absen pada sesi latihan Selasa 6 Juni 2023 sore WIB."

"Mereka adalah empat Edo Febriansah, Marc Klok, Ricky Kambuaya, dan Rachmat Irianto," bunyi rilis resmi Persib.

Marc Klok mengaku senang bisa bergabung dengan timnas Indonesia.

Ia menyambut baik kehadiran dua pemain naturalisasi baru, Ivar Jenner dan Rafael Struick.

Baca Juga: Thoriq Alkatiri Lagi dan Lagi, Bernardo Tavares Heran Indonesia Tidak Punya Wasit Lebih Baik

Gelandang naturalisasi timnas Indonesia, Marc Klok, saat sedang berbaris jelang bertanding dalam laga leg pertama semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 6 Januari 2023.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Gelandang naturalisasi timnas Indonesia, Marc Klok, saat sedang berbaris jelang bertanding dalam laga leg pertama semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 6 Januari 2023.

"Saya sangat senang sekali. Lawan Palestina semoga mendapat tiga poin," ucap Marc Klok.

"Target pribadi saya ingin memberikan yang terbaik dan bisa tetap fit," ujarnya menambahkan.

Ia berharap dukungan suporter bisa memberi motivasi bagi skuad Garuda.

"Semoga semua suporter datang ke stadion dengan attitude yang baik," pungkasnya.

Editor : Nungki Nugroho
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.