Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Curhat Pelatih Eropa Tak Mudah Menang Away di Liga 1 Jelang Derbi Joglosemar

Nungki Nugroho - Kamis, 20 Juli 2023 | 05:00 WIB
Pelatih PSIS Semarang, Gilbert Agius, sedang memantau para pemainnya bertanding dalam laga pekan kedua Liga 1 2023 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, Minggu (9/7/2023) malam.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih PSIS Semarang, Gilbert Agius, sedang memantau para pemainnya bertanding dalam laga pekan kedua Liga 1 2023 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, Minggu (9/7/2023) malam.

Apalagi aturan baru melarang suporter tamu untuk hadir di stadion.

Dengan begitu Stadion Maguwo hanya akan dipenuhi oleh pendukung PSS Sleman.

Agius juga menilai PSS Sleman memiliki skuad berkualitas dengan pelatih baru yang mumpuni.

"Saat ini PSS memiliki perbedaan dari musim lalu. Mereka memiliki pelatih baru dan pemain-pemain baru yang berkualitas," tutur Agius.

Baca Juga: Buah Permainan Keras RANS Nusantara FC di Liga 1, Dua Pemain Disanksi Komdis PSSI tapi Dapat Hibah 3 Penalti

Kolase foto aksi Jonathan Bustos dan Esteban Vizcarra ketika membela PSS Sleman versus Persib Bandung pada laga uji coba jelang Liga 1 2023/2024.
PSSSLEMAN.ID
Kolase foto aksi Jonathan Bustos dan Esteban Vizcarra ketika membela PSS Sleman versus Persib Bandung pada laga uji coba jelang Liga 1 2023/2024.

Meski begitu, Agius menegaskan timnya sudah melakukan persiapan dengan baik.

"Persiapan telah kami lakukan seperti biasa untuk menghadapi sebuah pertandingan," ucap Agius.

Ditambah lagi, PSIS memiliki rekor positif ketika bersua Laskar Sembada.

PSIS selalu menang dalam tiga pertemuan terakhir di Liga 1 dan Piala Presiden 2022.

Editor : Nungki Nugroho
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.