Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Parahnya, pelatih saat itu Park Hang-seo membenarkan tindakan Van Hau.
"Semangat Vietnam telah merasuki seluruh tim," ucap Park Hang-seo dikutip dari Thanhnien (8/1/2023).
"Setiap pemain akan melangkah ke lapangan seperti seorang pejuang, memberikan segalanya dan tidak menyerah."
Doan Van Hau dan kini Nguyen Hong Phuc, Vietnam tak pernah berhenti memproduksi pemain kontroversial.
Baca Juga: Nasib Shin Tae-yong usai Gagal Bawa Timnas U-23 Indonesia Juara Piala AFF U-23 2023
Editor | : | Najmul Ula |