Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Sebagai perbandingan, Lionel Messi berselebrasi membuka telinga sebagai gestur mendengarkan kritik saat timnas Argentina mengalahkan Belanda di Piala Dunia 2022.
Pelatih Shin Tae-yong yang biasanya mendisplinkan pemain, tak memahami situasi Hokky sehingga tak bisa berkomentar.
"Belum kepikiran apa-apa masalah selebrasi Hokky," ucap Shin.
"Saya juga bukan orang yang mencari-cari di sosial media, jadi maaf," tandasnya.
Andai Hokky mencetak gol penentu kemenangan melawan Turkmenistan, atau menjadi top scorer turnamen besar di masa mendatang, ia barangkali pantas mencoba selebrasi itu lagi.
Editor | : | Najmul Ula |