Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Nasib Elkan Baggott di Ipswich Town usai Pulang dari Timnas U-23 Indonesia, Terpinggirkan Bersama Pemecah Rekor Dunia

Nungki Nugroho - Minggu, 17 September 2023 | 22:55 WIB
Bek timnas Indonesia, Elkan Baggott, nampak sumringah berpose dengan para suporter di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 27 September 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek timnas Indonesia, Elkan Baggott, nampak sumringah berpose dengan para suporter di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 27 September 2022.

"Namun ketika saya mendapatkan kesempatan, saya harus memanfaatkannya," tegas Elkan.

Ia juga menyambut positif kehadiran Tuanzebe yang juga belum diberi menit bermain oleh Kieran McKenna.

"Ya, itu bagus, klub bergerak ke arah yang benar, mereka mencoba merekrut pemain bagus," tutur Elkan kepada BolaNas.com.

"Axel Tuanzebe, Anda tahu dia bermain di level tertinggi, jadi perekrutan yang sangat bagus," imbuhnya.

Karier Elkan Baggott diprediksi akan semakin menanjak jika mampu tampil apik bersama timnas Indonesia.

Tercatat ada tiga edisi turnamen internasional yang bisa mengangkat karier Elkan dalam sembilan bulan ke depan.

Yakni Kualifikasi Piala Dunia 2026, Piala Asia 2023, dan Piala Asia U-23 2024. 

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Nungki Nugroho
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.