Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Andai terdegradasi ke K-League 2, Suwon "hanya" akan berjumpa tim-tim lebih rendah, yang berarti kemungkinan menit main lebih besar.
Kemungkinan kedua ini sudah dibuktikan oleh Asnawi Mangkualam untuk membangun reputasi di skena sepak bola Korea Selatan.
Dengan berlaga bareng Ansan Greeners dan Jeonnam Dragons, Asnawi bisa mengoleksi puluhan pertandingan, ketimbang menghangatkan bangku cadangan di klub top.
Untuk sekarang, Arhan boleh berfokus menambah menit main di Tokyo Verdy untuk bekal bersaing di Korea Selatan.
Baca Juga: Media Korea Selatan Beberkan Alasan Suwon FC Pinang Pratama Arhan ke K-League 1
Editor | : | Najmul Ula |
Sumber | : | Chosun.com |