Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Nasib Apes Timnas Futsal Indonesia: Sudah Kalah Bidding, Gagal Lolos ke Piala Asia 2024

Nungki Nugroho - Kamis, 12 Oktober 2023 | 17:30 WIB
Skuad Timnas Indonesia saat jumpa Afghanistan pada ajang Kualifikasi Piala Asia Futsal 2024 di Sports Hall, Dammam,  Senin (9/10/2023)
AFC
Skuad Timnas Indonesia saat jumpa Afghanistan pada ajang Kualifikasi Piala Asia Futsal 2024 di Sports Hall, Dammam, Senin (9/10/2023)

Satu poin lain didapat dari hasil imbang 7-7 melawan Afghanistan.

Futsal Indonesia mendapat sorotan di media sosial akibat kegagalan ini.

Kebiasaan gonta-ganti pelatih dituding menjadi masalah utama timnas futsal Indonesia.

Dalam lima tahun terakhir sudah tiga kali futsal Indonesia mengalami pergantian pelatih.

Pada 2018-2021, timnas futsal Indonesia ditangani Kensuke Takahashi dengan prestasi terbaik meraih peringkat kedua di Piala AFF 2019.

Pada 2022-2023, Mohammad Hashemzadeh mampu membawa Indonesia ke perempat final Piala Asia Futsal 2022.

Belum genap dua tahun Hashemzadeh digantikan oleh pelatih asal Brasil, Marcos Sorato.

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Nungki Nugroho
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.