Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Gawang Cahya pun ternoda lewat eksekusi tendangan dari titik putih Evandro Brandao.
Momen tersebut menjadi pembelajaran bagi Cahya supaya kesalahan itu tidak terulangi lagi.
Uniknya, Cahya Supriadi telah tiga kali dibikin babak belur oleh marga Brandao.
Sebelum ini, Cahya juga sempat dipercaya main ketika Persija bentrok dengan Madura United pada 13 Agustus 2023.
Kala itu, Cahya yang bermain penuh juga kebobolan dua gol.
Dua gol Sape Kerrab dicetak oleh Junior Brandao pada menit ke-38 dan 48'.
Baca Juga: Dua Pesan Erick Thohir untuk Timnas U-17 Indonesia yang Baru Tiba dari Jerman
"Pembelajaran pasti banyak yang saya dapat dan laga kemarin menjadi pengalaman sangat berharga"
Kiper bernomor punggung 50 itu pun bertekad memperbaiki kekurangan.
Editor | : | Nungki Nugroho |