Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Formasi Shin Tae-yong yang Dipakai Wolverhampton Bisa Bikin Justin Hubner Cepat Debut di Premier League

Najmul Ula - Minggu, 3 Desember 2023 | 20:29 WIB
Bek Wolverhampton keturunan Indonesia, Justin Hubner.
IG Justin Hubner
Bek Wolverhampton keturunan Indonesia, Justin Hubner.

Di bangku cadangan, Santiago Bueno menjadi opsi serep pertama, dan Hubner menunggu sebagai pilihan terakhir.

Formasi tiga bek tersebut diterapkan juga oleh Shin Tae-yong, lantaran memberikan jaminan superioritas di lini belakang bagi tim lemah (Indonesia di Asia dan Wolves di Liga Inggris).

Berkat formasi tiga bek itu, Rizky Ridho mendapatkan jatah starter mendampingi dua sosok naturalisasi, Jordi Amat dan Elkan Baggott.

Kini, Hubner mengharapkan peluang serupa di Wolverhampton, apabila salah satu bek tengah utama berhalangan tampil.

Baca Juga: Persija Vs Persita - Thomas Doll Menolak Menyerah: Dua Striker Asing Absen, Trio Lokal Jadi Opsi

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Najmul Ula
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.