Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Anel Hidic menegaskan masih perlu adanya peningkatan melihat jeda waktu antar pertandingan begitu dekat.
"Kami saat ini berada di fase awal dengan menjalani dua sesi latihan." ucap Hidic.
"Harapannya jelang bergulirnya kompetisi, para pemain kami kini berada pada level yang sama."
"Kemudian, intensitas latihan terus kami tingkatkan untuk menaikkan level dan ini sangat penting dilakukan sebagai persiapan menuju kompetisi," pungkasnya.
PSS Sleman saat ini berada di peringkat ke-12 klasemen dengan 26 poin.
PSS baru akan bertanding lagi pada 4 Februari 2024 melawan Persikabo 1973.
Tim besutan Risto Vidakovic itu juga harus mengungsi karena Stadion Maguwoharjo dalam tahap renovasi.
Editor | : | Nungki Nugroho |