Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

4 Pemain Keturunan yang Layak Dikebut untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Nungki Nugroho - Senin, 17 Juni 2024 | 12:20 WIB
Kiper Indonesia, Maarten Paes, saat membela FC Dallas.
FCDALLAS.COM
Kiper Indonesia, Maarten Paes, saat membela FC Dallas.

Kiper FC Dallas itu telah melakukan pengambilan sumpah WNI pada 30 April 2024.

Namun, proses naturalisasinya tersendat karena harus melalui sidang di Pengadilan Arbitrase Olahraga (CAS).

Penjaga gawang berusia 26 tahun itu layak mengisi skuad Garuda di putaran ketiga nanti.

2. Mees Hilgers

Unggahan instagram HasanI Abdulgani terkait proses naturalisasi Mees Hilgers dan Kevin Diks yang tidak dilanjutkan PSSI.
instagram/@hasaniabdulgani
Unggahan instagram HasanI Abdulgani terkait proses naturalisasi Mees Hilgers dan Kevin Diks yang tidak dilanjutkan PSSI.

Hilgers dikabarkan mulai tertarik untuk membela timnas Indonesia.

Bek keturunan Indonesia-Belanda itu baru-baru ini menyoroti keberhasilan pasukan Merah Putih lolos ke putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia.

Pemain yang kini memperkuat FC Twente itu memberikan like dan emoticon tangan telungkup pada unggahan Calvin Verdonk.

Baca Juga: Butuh Keberuntungan, Shin Tae-yong Realistis soal Target di Putaran Ketiga

"Sebuah kehormatan bisa membela Indonesia. Momen yang tak terlupakan. Terima kasih sambutan hangat fans. Kalian membuat saya bangga," tulis Verdonk dalam unggahan tersebut.

Editor : Nungki Nugroho
Sumber : Youtube.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.